image

Generic Host memang menyebalkan, terkadang menyebabkan koneksi internet kita terputus, dan membuat komputer kita menjadi hang...namun jagan frustasi dulu, karena semua masalah pasti ada jalan keluarnya, langsung saja akan saya berbagi pengalaman seputar Generic Host pada system windows kita..ternyata ada banyak cara mengatasinya, dari yang mudah hingga harus download updatan dari windows kita, berikut beberapa cara mengatasi Generic Host:

Cara Pertama, Klik kanan pada My Computer >> Properties >> Advance >> Performence >> Setting >> Data Execution Prevention >> Turn On DEP For All Program And Service >> jika muncul Generic Host Silahkan Klik Remove >>OK.

Cara Kedua, Buka registry editor, startrun – ketik regeditok
masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\NetBT\Parameters, kemudian pada kolom sebelah kanan cari TransportBindName dan klik 2x
Setelah itu kosongin parameter pada Value data dan klik OK

Terakhir masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\OLE, cari EnableDCOM pada kolom sebelah kanan dan klik 2x. Pada kolom parameter Value data secara default akan terisi Y, ganti Y menjadi N kemudian klik OK. Tutup Regrestry dan restart komputer.

Cara Ketiga, buka jendela COMMAND PROMPT atau masuk jendela RUN dan ketik CMD, kemudian Ketikkan netsh lalu ketikkan winsock dan ketik reset. kemudian restartlah komputer anda.

 

Cara Keempat, Download Update patch windows-nya dengan KB89439 dan KB921883.

Untuk Download Full DISINI via 4Shared atau DISINI via Ziddu


Jika Sudah Membaca di KLIK yaa :

Title Post: Tips Mengatasi Generic Host for Win32 Services
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Author: HABBIL TKJ
Terimakasih sudah berkunjung di blog Habbil TKJ 1™, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar.


Artikel Menarik Lainya :

Posting Komentar




Butuh Bantuan Live? Silakan Hub Saya Via Facebook !

 
. Habbil TKJ 1™: Tips Mengatasi Generic Host for Win32 Services - All Rights Reserved
Template by : Citra Blog | Didukung oleh : Allah SWT | Blogger | Google